Kunjungan Masa Reses ke Kantor PAC PDI Perjuangan Ciracas
Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Putra Nababan mengisi masa resesnya dengan kembali ke akar rumput. Putra melakukan kunjungan masa reses ke Kantor PAC PDI Perjuangan Ciracas Jakarta Timur untuk bertemu dengan para pengurus pada hari Jumat, 24 Juli 2020.
Dalam kunjungannya, Putra disambut baik oleh para pengurus PAC PDI Perjuangan Ciracas dan selalu menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah Covid-19.